MENUTUP PELATIHAN SERTIFIKASI HAKIM TIPIKOR ANGKATAN XXV, KETUA MA MINTA PARA HAKIM TERUS MENGUPGRADE KETERAMPILAN DI BIDANG IT
Bogor - Humas : Teruslah mengasah kemampuan yang dimiliki agar tidak ketinggalan dengan perkembangan zaman. Selain itu, saya meminta juga para hakim untuk terus mengupgrade keterampilan di bidang Information Technology…